Rekomendasi 7 Game Offline Seru yang Bisa Dimainkan

Rekomendasi 7 Game Offline Seru yang Bisa Dimainkan

Rekomendasi 7 Game Offline Seru yang Bisa Dimainkan


Rekomendasi - Bermain game adalah kegiatan yang menyenangkan dan membawa manfaat seperti merilekskan pikiran. Anda bisa mengunduh salah satu rekomendasi game offline seru yang bisa dimainkan sendiri atau bersama teman lain.

Anda banyak pilihan permainan offline seru yang bisa dimainkan walaupun berada di tempat yang jauh dari jangkauan sinyal. Berbagai rekomendasi permainan offline di bawah ini ada beberapa rekomendasi permainan yang bisa Anda coba.


Rekomendasi Game Offline Seru

Rekomendasi 7 Game Offline Seru yang Bisa Dimainkan


Di bawah ini ada informasi selengkapnya mengenai rekomendasi game offline seru yang bisa dimainkan tanpa memikirkan kuota akan habis.


1.  Slither.io

Slither.io adalah permainan cacing yang sangat terkenal dan bisa Anda mainkan secara offline maupun online. Cara memainkannya terbilang cukup mudah karena Anda hanya perlu mengonsumsi makanan untuk cacing di area permainan.

Hanya saja, Anda tidak boleh sampai menyentuh cacing milik pemain lain karena bisa langsung kalah. Apabila Anda menabrak cacing milik pemain lain, maka cacing tersebut akan langsung hancur dan Anda bisa mengonsumsi sisa tubuh cacing pemain yang sudah hancur.


2.  Infectonator

Infectonator adalah salah satu rekomendasi game offline seru yang tidak kalah menyenangkan dari Slither.io. Infectonator adalah salah satu permainan dengan tema zombie yang bisa dimainkan langsung di Android.

Keunikannya adalah permainan ini buatan anak bangsa sehingga jika Anda memainkannya berarti mendukung karya anak bangsa. Cara memainkannya adalah Anda berperan sebagai seorang survivor yang menjadi zombie dan menyebarkan virus. Anda bisa memilih negara yang ingin diserang misalnya Jakarta, Beijing, dan Singapura.


3.  Pocket City Free

Pocket City Free adalah permainan untuk pengguna Android berupa pengembangan kota. Anda perlu mengatur kemampuan atau strategi untuk mengelola pendapatan kas kota agar bisa membangun kota yang makmur.

Pocket City Free adalah permainan yang bisa dimainkan secara gratis, hanya saja Anda perlu sabar karena ada banyak iklan yang harus ditonton. Namun, jika Anda memainkan versi berbayar maka bisa menikmati fitur-fitur baru seperti tanpa iklan dan sandbox.


4.  Minecraft

Minecraft adalah salah satu permainan yang unggul di kalangan pencinta game offline karena tidak hanya sebagai media hiburan saja. Minecraft adalah permainan yang bisa mengasah kemampuan kreativitas pengguna.

Hal ini karena pengguna diberi kebebasan dalam membuat rumah impian, melakukan aktivitas berkebun, bercocok tanam di lahan, dan berburu monster yang datang mengintai. Dengan Minecraft Anda bisa mengaktifkan imajinasi sendiri dengan fitur-fitur yang tersedia.


5.  Piano Tiles

Rekomendasi game offline seru berikutnya adalah piano tiles yang rasanya sangat menghibur karena Anda bisa mendengarkan banyak lagu. Piano Tiles sangat direkomendasikan untuk Anda yang bermain game sambil menikmati alunan musik.

Tentu saja ada tingkatan atau level yang harus Anda mainkan dan setiap babak musik yang dimainkan berbeda-beda. Anda bisa mendengarkan berbagai genre musik mulai dari musik klasik hingga musik pop.


6.  Where’s My Water?

Where’s My Water adalah permainan teka-teki yang berbasis Fisika yang bisa Anda mainkan bagi pengguna Android. Memainkan Where’s My Water akan memberikan pengalaman mengasah pikiran yang menyenangkan tanpa membutuhkan koneksi internet.


7.  Xenowerk

Game terakhir adalah Xenowerk yang juga bisa dimainkan di Android dengan tampilan visualisasi yang tidak membosankan dan tampak memikat siapapun yang ingin bermain. Konsep permainan yang ditampilkan juga sangat menantang.


Rekomendasi game offline seru di atas bisa Anda coba satu persatu mulai dari yang paling membuat penasaran. Anda bisa memainkannya bersama dengan teman agar bertambah seru.


Gita Welastiningtias
Halo aku Gita, terimakasih sudah mau mampir di blogku. Kalau mau kepoin instagramku bisa di @dunia.gita atau @gitawelasti.
Posting Komentar